Dewasa ini bambu sebagai bahan konstruksi sudaah dikenal sejak lama oleh masyarakat Indonesia, namun bambu memiliki daya tahan yang kurang baik terhadap ganguan serangga perusak biologis, hal ini …
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh konfigurasi komposit hybrid serat bambu-fiberglass/polyester tak jenuh terhadap sifat tarik dan perilaku kegagalan pada spesimen setelah diuji t…
Serat Bambu merupakan salah satu serat alam yang berpotensi digunakan sebagai material komposit. Penelitian yang berkaitan dengan komposit serat alam dan aplikasinya pada panel sandwich sebagai alt…
Sambungan tampang dua merupakan upaya untuk meningkatkan kekakuan batang kayu khususnya pada struktur kuda-kuda, pada umumnya sambungan menggunakan baut atau paku sebagai alat sambung. Namun demiki…
Untuk kekuatan sambungan dipengaruhi oleh 3 hal yaitu bahan penyusun sambungan, alat sambung, serta tata letak sambungan yang terdiri dari jarak antar alat sambung dan jarak ujung. Jarak ujung yang…
Meningkatnya nilai ekonomi kayu dari waktu ke waktu karena beberapa hal, antara lain karena permintaan kayu yang meningkat baik dalam segi kualitas maupun kuantitas. Maka sebagai alternatif bambu d…
Penelitian mengenai kuda-kuda bambu telah banyak dilakukan, salah satunya oleh Morisco. Penelitiannya mendapatkan hasil cukup memuaskan dalam kemampuan melayani beban sebesar 4 ton. Namun pada kud…
Seiring perkembangan jaman, bentuk konstruksi struktur suatu bangunan semakin tidak biasa, salah satunya adalah konstruksi struktur cangkang, baik itu konstruksi struktur cangkang satu arah maupun …
Struktur cangkang adalah bentuk struktural tiga dimensional yang kaku dan tipis yang mempunyai permukaan lengkung. Salah satu masalah pada desain cangkang adalah derajat kelengkungannya. Pada cangk…
Pada struktur kuda-kuda bambu dalam penelitian ini, terdapat dua sambungan yaitu sambungan bambu berpengisi dengan pelat tunggal dan sambungan takikan. Bambu adalah bahan berongga, untuk meningkatk…